Posts

Showing posts from 2019

Belajar Kode biner

A.Sistem bilangan biner   adalah sebuah sistem penulisan angka dengan menggunakan dua simbol yaitu 0 dan 1. Sistem bilangan biner modern ditemukan oleh Gottfried Wilhelm Leibniz pada abad ke-17. Sistem bilangan ini merupakan dasar dari semua sistem bilangan berbasis digital. Dari sistem biner, kita dapat mengkonversinya ke sistem bilangan Oktal atau Hexadesimal. Sistem ini juga dapat kita sebut dengan istilah Bit, atau Binary Digit. Pengelompokan biner dalam komputer selalu berjumlah 8, dengan istilah 1 Byte/bita. Dalam istilah komputer, 1 Byte = 8 bit. Kode-kode rancang bangun komputer, seperti ASCII, American Standard Code for Information Interchange menggunakan sistem kode 1 Byte. Dalam sistem komunikasi digital modern, dimana data ditransmisikan dalam bentuk bit-bit biner, dibutuhkan sistem yang tahan terhadap noise yang terdapat di kanal transmisi sehingga data yang ditransmisikan tersebut dapat diterima dengan benar. Kesalahan dalam pengiriman atau penerimaan data merupakan

Tutorial crimping kabel rj 45 dengan benar

Image
Crimping kabel rj 45 Pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang bagaimana cara mengcrimping kalbel rj 45 secara benar, namun sebelum itu kita harus mengetahui susunan warna kabel yang nantinya akan kita susun. ok langsung saja ini susunanya Putih orange, Orange, Putih Hijau, Biru, Putih Biru, Hijau, Putih Coklat Coklat. untuk susunan kabel straigh susunanya sama namun untuk susunan cross, pada ujung satunya Putih Hijau, Hijau, Putih Orange, Biru, Putih Biru, Orange, Putih Coklat, Coklat. untuk lebuh jelasnya simak gambar dibawah  Untuk melakukan Crimping ikuti langkah langkah dibawah ini 1. Kupas kabel Utp menggunakan tank Crimping 2. Setelah terkupas terdapat 8 kebel yang harus diluruskan 3. Selanjutnya susun kabel sesuai warna 4. Jika sudah ratakan dan masukan ke konektor rj 45 dan kita crimping menggunakan tang crimping 5. Lalu tes menggunakan lan tester 6. Selesai sekian dari saya sampai jumpa pada postingan selanjutn